Sekretaris Prodi MPI Hadiri Seminar dan Konferensi Internasional tentang Peran Agama dan Lembaga Pendidikan Dalam Pelestarian Lingkungan Hidup

MPI FTIK IAIN MANADO – Senin, 30 Januari 2023, Sekretaris Program Studi MPI Abdul Muis Daeng Pawero, M.Pd turut berpartisipasi dalam kegiatan seminar dan konferensi Internasional dengan tema “Religious Respon to a Broken World’ yang diselenggarakan oleh lembaga UEM Asia Regional. Kegiatan tersebut bertempat di Hotel Grand Kawanua (Novotel) Manado, Read more…

HM-PS MPI IAIN Manado dan HM-PS MPI UIN Datokarama Palu, Selenggarakan Kegiatan Webinar Nasional

MPI IAIN Manado – Minggu, 8 januari 2023, HImpunan Mahasiswa Program Studi MPI (HM-PS MPI) IAIN Manado bekerjasama dengan Himpunan Mahasiswa Program Studi UIN Datokarama Palu, menyelenggarakan kegiatan webinar nasional yang mengusung tema “Arah Gerak dan Prospek Kerja Kompetensi Lulusan MPI; Peluang atau Tantangan?”, dengan narasumber kegiatan Ibu Dr. Sri Read more…

Editor in Chief Jurnal MPI IAIN Manado Hadiri Workshop Tata Kelola Jurnal Menuju Bereputasi

MPI IAIN Manado – Bertempat di University Hotel Yogyakarta, kegiatan workshop pengelolaan jurnal ilmiah menuju bereputasi sukses diselenggarakan selama 3 hari, mulai senin 21 s/d rabu 23 November 2022. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Perkumpulan Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (PPMPI) Indonesia ini menghadirkan narasumber pengelola jurnal terindeks scopus sekaligus sebagai Read more…

Prodi MPI bersama STAI Terpadu Yogyakarta Selenggarakan Webinar Nasional

Prodi MPI STAI Terpadu Yogyakarta bekerja sama dengan Prodi MPI IAIN Manado menghadirkan kegiatan webinar nasional dengan judul༝┉┉┉┉┉˚❋ ❋ ❋˚┉┉┉┉┉✧Mewujudkan Kemampuan Kolaboratif, Kreatif, Kritis dan Berkarakter Islam di Era Digital༝✧ ✧༝┉┉┉┉┉┉┉┉┉┉┉┉༝✧⁣⁣ 🗣️ Speaker :👨‍💼Dr (Cand) Ricky Satria Wiranata, M. Pd.[Ketua LP2M STAIT Yogyakarta]👨‍💼Adin Suryadin, M.Si.[Dosen STAIT Yogyakarta]🧕Dr. Feiby Ismail, M. Read more…

Program Studi dan HMPS MPI Bagikan Bingkisan untuk Anak Yatim dan Dhuafa

MPI IAIN Manado — Sabtu, 27 Agustus 2022, Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) bersama Himpunan Mahasiswa Program Studi (HM-PS) Manajemen Pendidikan Islam, mengadakan silaturahim di Taman Pengajian Qur’an (TPQ) Hidayatul Quro’ yang bertempat di kelurahan Singkil 2, Kecamatan Singkil, Kota Manado. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Sekretaris Program Studi MPI Read more…