HIMPUNAN MAHASISWA PROGRAM STUDI MPI SELENGGARAKAN SAFARI LITERASI DI KECAMATAN LANGOWAN, MINAHASA
Manado, 24 Desember 2024– Himpunan Mahasiswa Program Studi Manajemen Pendidikan Islam (MPI) Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) IAIN Manado sukses menyelenggarakan kegiatan Safari Literasi di Desa Langowan, Kabupaten Minahasa. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan minat baca dan kesadaran literasi di kalangan masyarakat, khususnya anak-anak dan remaja di wilayah tersebut. Kegiatan Safari Literasi secara resmi…
Read morePOSTED BY